Cara Mengatasi Broken Link Ampuh - Aseprohimatea, Admin akan berbagi cara yang sangat efektif untuk mengatasi broken link yang sangat ampuh baik di blogger maupun wordpress atau tautan rusak pada blog atau situs web Anda dengan menggunakan alat pemeriksa broken link yang gratis, tanpa perlu membayar untuk versi premium.
Tentu, Kalian pasti tidak asing dengan istilah "broken link" karena semuanya sudah tahu apa yang dimaksud dengan tautan rusak dalam sebuah situs web atau blog. Termasuk tautan dengan status 404, 301, 302, atau 505, dan sejenisnya.
Daftar isi
Cara Mengatasi Broken Link di Blog Ampuh
Apa itu Broken Link Dalam Website ?
Cara Cek Broken Link di Blog dan Cara Mengatasinya ?
Cek Broken Link di Blog Ampuh dengan Alat Ini
- Drlinkcheck.com
- Brokenlinkchecker.com
- Pemeriksa tautan rusak Ahrefs
- Deadlinkchecker.com
- Semrush
Tutorial Cara Menemukan dan Memperbaiki Broken Link
Untuk mengatasi masalah broken link pada blog, mari kita langsung menuju tutorialnya agar dapat menemukan dan memperbaiki tautan yang rusak tersebut.
1. Buka situs Drlinkcheck.com.
2. Kemudian masukan alamat website Kalian contoh www.namawebsiteanda.com.
3. Dan tunggu drlinkcheck.com akan mengecek secara otomatis didalam website Kalian yang mana akan menemukan broken link tersebut.
4. Selesai.
Tidak hanya sampai di situ, drlinkcheck.com juga dapat menemukan broken link baik di dalam CSS, JS, menemukan tautan yang berstatus dofollow atau nofollow, link tautan rusak pada skema link, dan lain sebagainya.
Untuk lebih jelasnya, Anda bisa mencobanya sendiri, sesuai dengan tutorial yang telah saya jelaskan di atas. Broken link tidak baik untuk SEO karena tautan rusak dapat memengaruhi kinerja website atau blog Anda.
Bayangkan jika seseorang mengunjungi web atau blog Anda, mengklik tautan di dalamnya, dan ternyata tautannya rusak atau mengarah ke halaman kosong. Tentu saja, pengunjung akan kecewa dan mungkin meninggalkan situs Anda.
Untuk menghindari hal ini, segera temukan dan perbaiki tautan yang rusak. Namun, perlu diingat bahwa Drlinkcheck.com memiliki batasan hanya untuk menemukan 2000 tautan, kecuali jika Anda meng-upgrade ke versi premium dari alat pemeriksa tautan rusak tersebut.
Saya telah membuktikan bahwa ini efektif untuk menemukan tautan rusak di dalam website saya dan cara memperbaikinya. Ini adalah langkah awal yang baik bagi blogger pemula yang ingin memahami dunia blogging.
Ada berbagai cara lain untuk menemukan tautan rusak atau tautan pengalihan yang dapat Anda temukan dengan melakukan pencarian di mesin pencari Google. Semua ini sangat penting untuk menjaga kesehatan blog atau situs web Anda. Jadi, temukan dan perbaiki tautan yang rusak sesegera mungkin.
Oh ya, perbaikan broken link pada blog juga dapat dilakukan dengan menggunakan redirect 301. Semoga artikel ini bermanfaat, karena saya pun masih terus belajar dalam dunia blogging hanya dengan pengetahuan autodidak.
Jangan lupa untuk memeriksa tautan artikel di bawah ini dan jangan dibaca, semoga pengetahuan Anda dan saya semakin bertambah luas. Sebab, broken link dapat berdampak negatif pada SEO dan mengurangi lalu lintas pengunjung blog Anda, karena orang yang menemukan situs Anda melalui mesin pencari mungkin tidak akan kembali lagi jika menemui tautan rusak.
Oleh karena itu, saya membuat tutorial ini untuk membantu Anda mengatasi masalah broken link pada blog Anda, sehingga Anda dapat dengan cepat menemukan tautan yang rusak, tautan yang kadaluarsa, atau broken redirect link pada blog, situs web, atau web Anda sesegera mungkin.